MATPEL : KETERAMPILAN KOMPUTER APLIKASI PERKANTORAN - Ryan's Blog

Breaking

Quote

Perintah Pertama dari Allah SWT adalah IQRO

Saturday, June 22, 2024

MATPEL : KETERAMPILAN KOMPUTER APLIKASI PERKANTORAN

 
CAPAIAN PEMBELAJARAN
FASE E
Elemen Capaian Pembelajaran
Sistem Komputer (SK) Peserta didik mampu menerapkan pengoperasian peralatan periferal pada perangkat komputer
Pengolah Kata (PK) Peserta didik mampu menerapkan pengaturan sebelum mengetik, membuat tabel, dan mailings
Peramban Internet (PI) Peserta didik mampu memahami koneksi internet yang tersambung dan mencari informasi untuk kepentingan belajar
Pengolah Angka (PA) Peserta didik mampu menerapkan fungsi matematika, statistika, teks, lookup, dan logika
Pengolah Presentasi (PP) Peserta didik mampu menerapkan pembuatan slide menggunakan desain, menggunakan animasi, dan menggunakan transisi, serta hyperlink

Elemen Materi Semester Alokasi
Sistem Komputer Periferal Input
Periferal Proses
Periferal Output
Ganjil 8 JP
Pengolah Kata (PK) Pengaturan Sebelum Mengetik
Tabel
Mail Merge
Ganjil 16 JP
Peramban Internet (PI) Koneksi Internet
Mencari Informasi
Ganjil 10 JP
Pengolah Angka (PA) Fungsi Matematika
Fungsi Statistika
Fungsi Teks
Fungsi Lookup
Fungsi Logika
Genap 14 JP
Pengolah Presentasi (PP) Menggunakan Desain
Menambahkan Animasi
Menambahkan Transisi
Menambahkan Hyperlink
Genap 14 JP


FASE F
Elemen Capaian Pembelajaran
Typing Skill (TS) Peserta didik mampu menerapkan mengetik 10 jari dan mengetik dengan cepat dan tepat
Pengolah Kata (PK) Peserta didik mampu memanfaatkan pengolah kata untuk membuat surat lamaran pekerjaan dan daftar riwayat hidup
Pengolah Angka (PA) Peserta didik mampu menerapkan fungsi logika 3 kondisi dan penyajian data berupa grafik/chart
Pengolah Presentasi (PP) Peserta didik mampu memasukan objek berupa grafik dan video untuk kepentingan presentasi
Peramban Internet (PI) Peserta didik mampu mengoperasikan surel serta media sosial untuk mengirim informasi

Elemen Materi Alokasi
Typing Skill (TS) Mengetik 10 Jari
Mengetik Cepat dan Tepat
Pengolah Kata (PK) Membuat Surat Lamaran Pekerjaan
Membuat Daftar Riwayat Hidup
Pengolah Angka (PA) Fungsi Logika 3 Kondisi
Grafik
Pengolah Presentasi (PP) Menambahkan Grafik
Menambahkan Video
Peramban Internet (PI) Surat Elektronik
Media Sosial

No comments:

Post a Comment